Berbagi Berkah Ramadan, PT Timah Tbk Santuni 100 Anak Yatim dan Piatu di Pulau Belitung

    Berbagi Berkah Ramadan, PT Timah Tbk Santuni 100 Anak Yatim dan Piatu di Pulau Belitung

    BELITUNG - PT Timah Tbk menyantuni 100 orang anak yatim dan piatu di Pulau Belitung. Santunan anak yatim dan piatu ini merupakan kegiatan penutup dari rangkaian kegiatan PT Timah Tbk berbagi berkah Ramadan 2022.

    Santunan berupa perlengkapan sekolah dan uang tunai ini secara simbolis diberikan kepada anak yatim dan piatu di Desa Gantung Kecamatan Gantung Belitung Timur.

    Salah satu penerima Febioara bersyukur dan sangat senang mendapatkan bantuan dari PT Timah Tbk itu, bantuan itu akan digunakannya untuk mendukung pendidikannya.

    " Sangat Senang, bantuan itu akan digunakan untuk keperluan sekolah, " sebut warga Desa Gantung itu.

    Sementara itu, salah satu orang tua penerima bantuan Murhani juga bersyukur atas bantuan ini karena sangat bermanfaat untuk keperluan sekolah.

    " Alhamdulillah untuk keperluan sekolahnya, dan semoga mereka menjadi anak yang sukses, " terangnya.

    Kepala Desa Gantung Arief Kusmaryadi mengapresiasi komitmen PT Timah Tbk yang telah membantu anak-anak yatim dan piatu di Desa Gantung.

    "Semoga ada bantuan berkelanjutan untuk anak ini, dan semoga PT Timah Tbk hasil produksinya meningkat sehingga bisa terus membantu masyarakat, " tandasnya.

    Sementara itu wakil Bupati Belitung Timur Khairil Anwar turut mengapresiasi kegiatan sosial yang dilaksanakan PT Timah Tbk untuk membantu masyarakat.  

    " Harapan kami bantuan samacam ini jangan sampai tertinggal, supaya dapat meringankan beban mereka, " terangnya.

    Pihaknya juga terus mendukung PT Timah Tbk untuk melaksanakan kegiatan sosial sehingga dapat membantu warga mereka yang membutuhkan.

    Helmi M. Fadhil

    Helmi M. Fadhil

    Artikel Sebelumnya

    GOW BELTIM Berbagi Takjil, Maisinun: Walau...

    Artikel Berikutnya

    Upaya Lertarikan Habitat Penyu, Pokmaswas...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    PERS.CO.ID: Jaringan Media Jurnalis Independen
    Hendri Kampai: Jangan Mengaku Jurnalis Jika Tata Bahasa Anda Masih Berantakan
    Nagari TV, TVny Nagari!
    Komitmen Keberlanjutan KAI Logistik: Penguatan Moda KA, Digitalisasi, dan Aksi Hijau
    Babinsa Koramil 02/Timika Komsos Serta Bantu Petani Rawat Tanaman Melon
    Gelar Rapat Hasil Verifikasi Klarifikasi CPCL Plasma Koprasi, Perpanjangan HGU Perkebunan Sawit
    BPS Beltim Rilis Indeks Harga Konsumen, Dwi Widiyanto:  Kalau lnflasi Terlalu Rendah Pertumbuhan Perekonomian Kita Berjalan Juga Tidak Bagus
    Wisatawan Jogja Terkesan, Nizar: Pulau Belitung Memang Luar Biasa Indah Pantai Pasir Putih Lautnya Jernih Biru 
    ABG Sedang Pesta Miras Digerebek Satpol-PP di-Penginapan, Nazirwan: Kepada Orang Tua Untuk Selalu Menjaga dan Mengawasi Anak-anaknya Ketika Berada di luar Rumah
    Forum Pebauran Kebangsaan (FPK) Berdialog Rencana Kerja
    Beltim Amankan 2 Unit Ponton Rajuk Tower Beserta 6 Orang Pekerja Tambang Timah Secara Ilegal
    Danlanud ASH : Makna Ziarah di Taman Makam Pahlawan  untuk Mengenang dan Mendoakan Para Pahlawan yang Gugur dalam Merebut Kemerdekaan Republik Indonesia
    Kapolres Belitung Timur Pimpin Pelaksanaan Maulid Nabi Muhammad SAW 1444 H di Masjid Shirathal Mustaqim Polres Beltim
    Tim Puslitbang Polri Lakukan Penelitian di Polres Belitung Timur Tentang Penggunaan Seragam Polri dan PNS Polri
    Forum Pebauran Kebangsaan (FPK) Berdialog Rencana Kerja
    Berbagi Berkah Ramadan, PT Timah Tbk Santuni 100 Anak Yatim dan Piatu di Pulau Belitung
    Ngobrol Bareng Legislator Tentang Media Digital, Rudianto Tjen: Pariwisata Perikanan dan Tambang itu Pilihan
    Bantu Korban Angin Puting Beliung, Kapolsek Dendang langsung Tinjau Lokasi Bencana
    Polres Beltim Gelar Doa Bersama bagi Korban Tragedi Stadion Kanjuruhan Malang
    Pilkades Serentak Belitung Timur Sejumlah 38.168 Pemilih "Serbu" 107 TPS

    Ikuti Kami